Postingan

Tugas Akhir Filsafat SENI

 Mendalami Seni Rupa Lukisan “ Penangkapan Pangeran Diponegoro/Gevangename Van Prins Diponegoro”  Karya Raden Saleh tahun 1857 Muhammad Nasywaa Nulloh Desain Komunikasi Visual,Falkusitas Seni dan Bahasa, Universitas Indrapasta PGRI Muhammad Nasywaa Nulloh,Nasywaanulloh@gmail.com, Jakarta, dan Indonesia Muhammad Nasywaa Nulloh,Jakarta Timur,dan Indonesia Abstrak Raden Saleh, salah satu artis ternama Indonesia, belakangan ini kembali menyita perhatian dengan dirilisnya film "Mencuri Raden Saleh" (Mencuri Raden Saleh). Salah satu adegan filmnya menampilkan lukisan penangkapan Pangeran Diponegoro yang konon mewakili perlawanan terhadap kekuasaan kolonial Belanda dan nasionalisme. Hal ini menimbulkan kebutuhan untuk mendalami kehidupan Raden Saleh, munculnya lukisan yang menggambarkan penangkapan Pangeran Diponegoro, serta memahami konteks sejarah dan posisi Raden Saleh di dalamnya. Penting untuk memberikan kerangka sejarah yang jelas untuk menghindari kesalahpahaman tentang Raden

Lukisan Penangkapan Pangeran Diponegoro karya Raden Saleh

 Lukisan Raden shalel menggunakan aliran seni Realisme , lukisan ini menggambarkan tentang suasana penangkapan Pangeran Diponogoro pada Tanggal 28 maret 1830 di rumah residen kudu,magelang. Lukisan ini menjadi lukisan bersejarah pertama di Asia tenggara, di dalam lukisan ini kita bisa melihat teknik pelukisan yang sangat baik dengan menggunakan Cat Minyak, ya memang sih kita juga menggunakan Cat seperti ini tapi kalian harus tahu teknik pelukisan cat minyak pada masa itu harus berguru langsung dengan pelukisa dari Barat. Itulah kenapa seniman -seniman realisme indonesia menggunakan teknik yang serupa dengan seniman di barat , meskipun memiliki karakterlistik dan perbedaanya sendiri. Teknik realisme Raden shaleh menggunakan teknik lukis cat minyak, teknik yang di kenal karena Kemampuanya dalam mengaspresiakan warna dan kecerahanya yang membuatnya jauh lebih hidup daripada teknik tradisional.

Mempertanyakan Diri: Apa pentingnya Seni dalam diri ?

  Perkenalkan saya Muhammad Nasywaa Nulloh Dari Kelas R3L , Dengan NPM 2022_908 Akan sedikit menjawab pertanyaan tentang keterkaitan saya dengan seni 1.Apa yang bisa saya dapatkan Dengan Mempelajari Seni ? > Dengan mempelajari seni saya bisa mempelajari teknik teknik yang bisa saya gunakan untuk menggambar, Agar jauh Lenih Baik dan bagus Lagi ini juga akan mempermudah cita cita saya terwujud. 2.Ayah Saya Seorang Seniman, Lalu Apakah Saya Harus Menjadi Seniman ? > Tidak harus memang saya sangat menyukai menggambar dan gambar gambar indah seperti pemandangan ataupun situasi perdesaan,pasar, dan perkotaan, saya juga tertarik dengan hal seni lainya seperti patung namun saya Memiliki cita cita yang berbeda dengan ayah saya . Kelak di masa depan ketika saya sudah dewasa sekitar 40 tahunan , saya ingin memiliki sebuah perusaahan hiburan yang memproduksi komik, animasi dan game oleh karena itu saat ini saya ingim membuat komik sambil kuliah agar nanti bisa kerja di perusahaan Animasi